Kost Nih: Inovasi Marketplace Digital dari Mahasiswa Informatika UMM Siap Mempermudah Pencarian Kost

Program Studi Informatika Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) kembali mencetak prestasi luar biasa melalui Muhammad Abdullah Gymnastiar bersama tim yang berhasil melaju ke final KMI Expo 2024. Tim yang mengusung ide brilian “Kost Nih” ini mempresentasikan sebuah platform marketplace digital yang bertujuan untuk mempermudah proses penyediaan dan pencarian kost secara online, dengan fitur-fitur yang menawarkan kenyamanan, […]